Lunacheese – Menu Bulanan Baru Dari Lawless Burgerbar

Lawless Burgerbar membuka tahun 2021 dengan menu bulanan baru. Menu baru ini dinamakan Lunacheese. Dari namanya saja sudah bisa ditebak kalau salah satu ingredient-nya adalah keju. Cheese crust tepatnya. Bukan hanya itu, Lunacheese juga berisi potongan Jalapeno yang sudah di-pickle, lembaran beef bacon dan tentunya, beef patty Lawless. Semua bahan lezat ini disatukan di tengah-tengah 2 signature Lawless buns yang sudah di-toast. Yum!

Leave a reply